Mengapa Uciha Itachi Tidak Membunuh Danzo pada Malam Nahas Klan Uchiha?
Kamis, 11 Januari 2024 - 08:32 WIB

Sumber :
- Istimewa
Strategi yang Lebih Cerdas
Itachi adalah seorang ninja cerdas yang selalu berpikir jauh ke depan.
Mungkin dia menyadari bahwa membunuh Danzo pada malam pembantaian klan Uchiha akan mengakibatkan perang internal di desa.
Ini jelas akan melemahkan Konoha dan membahayakan perdamaian yang dia coba pertahankan.
Itachi mungkin merasa lebih bijaksana untuk bekerja dalam bayangan dan mengamati perubahan dalam desa.
Prioritas Misi dan Perdamaian
Itachi telah memutuskan bahwa menjaga perdamaian di desa Konoha adalah prioritas utamanya.