4 Pemain Kunci Persebaya yang Bisa Bikin Persija Kewalahan

Persebaya vs PSM Makassar
Sumber :
  • Twitter @persebayaupdate

VIVA Gorontalo – Persebaya akan melakoni pertandingan yang tidak mudah pada pekan ke-22 BRI Liga 1 2023/24.

Tim Bajul Ijo akan menjamu Persija di Stadion Gelora Bung Tomo (GBT), Sabtu, 9 Desember 2023.

Bertindak sebagai tuan rumah, Persebaya tak sepenuhnya diuntungkan.

Pasalnya, Persebaya akan kehilangan Uston Nawawi dan Dusan Stevanovic pada pertandingan tersebut.

Uston Nawawi tidak bisa mendampingi Persebaya dari pinggir lapangan lantara mengikuti kursu pro license.

Berbeda dengan Uston Nawawi, Dusan Stevanovic harus menepi karena cedera.

Selain itu, Persebaya dalam enam pertandingan terakhir menuai hasil buruk.