Persik Kediri Tak Ingin Pulang dengan Tangan Kosong dari Markas Persib Bandung

Latihan Persik Kediri jelang laga kontra Persib Bandung
Latihan Persik Kediri jelang laga kontra Persib Bandung
Sumber :
  • ligaindonesiabaru.com

Ia meminta pemainnya melupakan kekalahan tersebut.

Semua pemain wajib tampil disiplin dan menjaga fokus sepanjang laga berlangsung.

"Memang saat itu (putaran pertama) kami harus bermain dengan 10 pemain sejak babak pertama dan itu sangat menyulitkan," imbuhnya.

Pelatih Persik Marcelo Rospide

Pelatih Persik Marcelo Rospide

Photo :
  • ligaindonesiabaru.com

Pada laga kali ini Persik Kediri akan bermain tanpa dukungan suporter.

Tentu ini menjadi tantangan bagi Ze Valente dkk.

Namun, Marcelo Rosspide tidak ingin kehilangan momentum.