7 Panduan Praktis Hadapi Pembohong: Ingat, Jangan Langsung Main Tuduh

7 Panduan Praktis Hadapi Pembohong: Ingat Jangan Langsung Menuduh
7 Panduan Praktis Hadapi Pembohong: Ingat Jangan Langsung Menuduh
Sumber :
  • Istimewa

7. Atur Batasan

Jika kita terus menerima pembohongan dari seseorang dan situasinya tidak berubah, pertimbangkan untuk mengatur batasan. 

Kita tidak harus terus-menerus berinteraksi dengan orang yang tidak jujur dan merugikan kita secara emosional atau fisik.