Moms Wajib Tahu! Ini 7 Manfaat Tidur Siang untuk Pertumbuhan Anak
Minggu, 19 Mei 2024 - 14:13 WIB
Sumber :
- Istimewa
Tidur siang yang cukup dapat meningkatkan konsentrasi dan daya ingat anak.
Ini penting karena anak-anak yang cukup istirahat memiliki kemampuan belajar yang lebih baik, yang berkontribusi pada perkembangan kognitif mereka.
3. Menyeimbangkan Mood dan Emosi
Kurang tidur dapat menyebabkan perubahan suasana hati dan emosi pada anak-anak.
Tidur siang yang cukup membantu menjaga keseimbangan hormonal dan emosional, sehingga anak lebih mudah mengatur emosi dan menghadapi stres sehari-hari.
4. Meningkatkan Kinerja Fisik dan Aktivitas
Anak-anak yang tidur siang cukup cenderung lebih aktif dan energik.