Terima 18 Bendera Parpol Peserta Pemilu 2024, Ketua KPU Provinsi Gorontalo: Pemilu Sarana Persatuan

Ketua KPU Gorontalo, Fadliyanto Koem
Sumber :
  • KPU Provinsi Gorontalo

Selain itu, Fadliyanto Koem juga mengingatkan perbedaan politik tidak dijadikan alasan perpechan di tengah masyarakat.

Kominfo Catat 204 Hoaks Pemilu 2024 dalam Setahun Terakhir

Pemilu mestinya jadi sarana persatuan seperti tema Kirab Pemilu 202 yakni Pemilu Sebagai Sarana Integritas Bangsa.

"Kirab ini juga sebagai sarana pendidikan kepada masyarakat akan pentingnya pemilu sebagai sarana integrasi bangsa. Perbedaan dalam pemilu jangan jadi alasan untuk masyarakat bercerai berai. Sosialisasi ini juga sekaligus ajakan kepada masyarakat untuk gunakan hak pilih," kata Fadliyanto lagi.

Ada Surat Suara yang Belum Dilipat, KPU Kabupaten Gorontalo Beri Penjelasan

Sekadar informasi pada acara peluncuran kirab pemilu tahun 2024 akan dilakukan Deklarasi “Pemilu Sebagai Sarana Integrasi Bangsa”. Deklarasi dipimpin dan dibacakan oleh Ketua KPU dan diikuti oleh tamu undangan.

Deklarasi yang sama akan dipimpin dan dibacakan oleh KPU/KIP Kabupaten/Kota setempat, dan diikuti oleh seluruh tamu undangan.

Berikut kata deklarasi Pemilu Sebagai Sarana Integritas Bangsa:

Lebih Cepat dari Target, KPU Kabupaten Gorontalo Selesaikan Sortir Lipat Surat Suara

Kami Penyelenggara Pemilu dan seluruh pemangku kepentingan Pemilu, menyatakan dan berkomitmen untuk:

Halaman Selanjutnya
img_title