Singgung PAD, Komisi B DPRD Kota Gorontalo Cap OPD Tidak Bekerja Maksimal

Alwi Podungge, Ketua Komisi B DPRD Kota Gorontalo
Sumber :
  • Humas Dekot

Sebab itu, dirinya mengingatkan agar OPD-OPD harus bekerja lebih keras untuk memaksimalkan potensi-potensi yang ada untuk mendatangkan income untuk daerah.

Peserta Asal Sulteng Tuntut Ganti Rugi, Panitia Pelatihan Wasit PBVSI Kota Gorontalo Menghilang

Ia pun memasang target PAD tahun 2023 harus tercapai 100 persen penuh.

"Kontribusi dari PAD itu bisa mengurangi beban utang PEN. Kami harap tahun 2023 PAD harus capai 100 persen," kata Alwi.

Peserta Pelatihan Wasit Voli Kota Gorontalo Asal Sulteng Kecewa: Sudah Bayar, Pelatihan Tidak Ada