Di Bimtek, Windarto Bahua Minta PPS se-Kabupaten Gorontalo Cintai Pekerjaannya

Anggota KPU Kabupaten Gorontalo, Windarto Bahua
Sumber :
  • VIVA Gorontalo / Yakub Kau

VIVA Gorontalo – Anggota KPU Kabupaten Gorontalo, Windarto Bahua meminta anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) mencintai pekerjaannya.

Pilkada 2024: KPU Kabupaten Gorontalo akan Rekrut 1.193 Pantarlih

Hal itu disampaikan Windarto saat membuka kegiatan Bimbingan Teknis (Bimtek) PPS se-Kabupaten Gorontalo, Kamis, 30 Mei 2024 kemarin.

Windarto mengatakan dalam melaksanakan tugas, PPS wajib mencintai pekerjaannya.

Patuhi Perintah MK, KPU Kabupaten Gorontalo Siap Laksanakan PSU

Dengan begitu, PPS tidak akan merasa terbebani dan selalu bersemangat menjalankan pekerjaan ini.

"Cintai pekerjaannya sebagai PPS, kalau kita sudah cinta pekerjaan bisa mudah. Bagaimana bisa mencintai, maka kenali PPS itu seperti apa," ujar Windarto.

KPU Kabupaten Gorontalo Sosialisasikan Tahapan Pilkada 2024 di Desa Pelosok

Selain itu, Windarto juga mengingatkan PPS empat hal penting.

Selain mencintai pekerjaan, empat hal ini bisa mempermudah PPS menjalankan tahapan Pilkada 2024.

Halaman Selanjutnya
img_title