Kejinya Paspampres, Diduga Aniaya Pemuda Asal Aceh Hingga Tewas

Ilustrasi penganiayaan
Sumber :
  • Pixabay

Ditangani Pomdam Jaya

Menjaga Keberagaman Hingga Jadi Agen Perdamaian dari Bangku Sekolah

Komandan Paspampres, Mayjen TNI Rafael Branada Baay mengatakan kasus ini sedang ditangani Pomdam Jaya.

"Saat ini pihak berwenang yaitu Pomdam Jaya sedang melaksanakan penyelidikan terhadap dugaan adanya keterlibatan anggota Paspampres dalam tindak pidana penganiayaan," ujar Rafael.

Artikel ini sudah tayang di VIVA.co.id pada hari Senin, 28 Agustus 2023 dengan judul: Cerita Kejinya Anggota Paspampres yang Diduga Aniaya Pemuda Hingga Tewas
Sama-sama Orang Aceh, Oknum Paspampres Praka RM Tega Habisi Nyawa Imam Masykur