Pelatih Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong bicara kekuatan Uzbekistan. Menurut Shin Tae-yong, Uzbekistan adalah salah satu tim terkuat di Piala Asia U-23 kali ini.
Pelatih Timnas Indonesia U-23, Shin Tae-yong ingin meloloskan timnya ke Olimpiade Paris tahun 2024. Timnas Indonesia terakhir kali pentas di Olimpiade 68 tahun lalu.
Striker Uzbekistan, Khusayin Norchaev percaya diri bisa mengalahkan Timnas Indonesia U-23 di semifinal Piala Asia U-23, Qatar. Ternyata ini alasan Khusayin Nochaev.
Penyerang Timnas Indonesia U-23, Rafael Struick mengakui jika Uzbekistan adalah tim yang kuat. Namun, Rafael Struick menegaskan jika timnya juga patut diperhitungkan.
Timnas Indonesia U-23 berhasil mengalahkan Korea Selatan U-23 pada perempat final Piala Asia U-23. Indonesia menang lewat adu penalti dengan skor 11-10.
Rafael Struick berhasil mencetak brace pada pertandingan Timnas Indonesia U-23 vs Korea Selatan U-23. Rafael Struick jadi orang pertama yang bobol gawang Korea Selatan.