Semangat Marselino Ferdinan Menyala, Bidik Kemenangan di Dua Laga Sisa

Pemain Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan
Sumber :
  • PSSI

VIVA Gorontalo – Pemain Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan mengaku siap menghadapi lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026.

Janji Ragnar Oratmangoen di Laga Timnas Indonesia Vs Filipina Hari Ini

Timnas Indonesia dijadwalkan menghadapi Irak dan Filipina pada 6 dan 11 Juni 2024 nanti.

Marselino Ferdinan dkk akan menjamu Irak dan Filipina di Stadion Gelora Bung Karno (GBK).

Masih Dipercaya Paul Munster di Persebaya, Andre Oktaviansyah: Alhamdulillah

Eks pemain Persebaya ini mengusung semangat Timnas Indonesia pada Piala Asia U-23 kemarin.

Ia mengaku banyak belajar dari turnamen tersebut.

Timnas Indonesia Diminta Hati-hati, Filipina Sekarang Bukanlah Filipina yang Dulu

"Saya banyak ambil pelajaran dan pengalaman di Piala Asia U-23 kemarin, kita berubah secara keseluruhan, secara tim, apalagi kami membawa permainan dari U-23 ke senior, dan semua berjalan seimbang dan baik," kata Marselino.

Sebelum bertanding melawan Irak dan Filipina, Marselino dkk baru saja melakoni laga uji coba melawan Tanzania.

Halaman Selanjutnya
img_title