Soal Rumor Gabung PPP, Sandiaga Uno Beri Jawaban Mengejutkan

Sandiaga Uno
Sumber :
  • Natania Longdong

Prabowo bilang Partai Gerindra sejatinya partai yang sangat terbuka bagi siapapun yang ingin bergabung.

BEM UG Tiba-Tiba Terima Koran Achtung, Sebut Prabowo Subianto di Balik Penculikan Aktivis 98

Pun dengan kader yang ingin pindah, Partai Gerindra tidak akan menahan keinginan tersebut.

"Saya katakan, kita partai kebangsaan yang terbuka, tiap orang asal pancasilais, asal menerima Undang-Undang Dasar '45, Bhineka Tunggal Ika, NKRI, pro rakyat, kita terima di Gerindra. Tapi kalau ada yang mau pindah kita juga tidak menahan," ujar Prabowo.

KPU Kabupaten Gorontalo Kembalikan LADK 15 Parpol

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto

Photo :
  • VIVA / M Ali Wafa

Hingga saat ini, Prabowo belum memberikan kesepakatan soal kepindahan Sandiaga Uno ke PPP.

Prabowo Subianto Disanjung Erick Thohir: Tidak Banyak Figur Seperti Beliau

Ia masih menunggu jawaban resmi dari Wakil Ketua Dewan Pembina Gerindra tersebut.

"Secara resmi belum," ujar Prabowo.