Bali United Diam-diam Rekrut Gelandang Tengah Eks Persib Bandung, Muhammed Rashid

Mohammed Rashid eks Persib sekaligus pemain Timnas Palestina
Sumber :
  • IG @moerashid95

Tandem Marc Klok ini sukses membawa Persib finish di urutan kedua.

Lini Belakang Rapuh, Bali United Gagal Kunci Peringkat 3 Championship

Rashid Kemudian pulang ke kampung halamannya usai kontrak bersama Persib habis.

Dia kembali ke Indonesia di tahun berikutnya dengan jersey Timnas Palestina.

Hujan Gol di Babak Pertama Borneo FC Vs Bali United

Kedatangan Rashid di Bali United menggantikan posisi gelandang tengah yang ditinggal Brwa Nouri.

Pemain asla Irak itu resmi berpisah setelah kedua pihak sepakat mengakhir kerja sama.

Bali United Optimis Kunci Peringkat 3 Championship Series, Raja Reguler Series Juara 4

Selama memperkuat Bali United, Nouri sukses mempersembahkan dua gelar Liga Indonesia.

Nouri menjadi bagian sejarah penting Bali United sejauh ini.