PSM Makassar Datangkan Kiper Baru Berdah Muda, Syamil Bahij Irawan Namanya

Kiper baru PSM Makassar Syamil Bahij Irawan
Sumber :
  • Twitter @PSM_Makassar

Dikutip dari berbagai sumber, Syamil Bahij Irawan merupakan jebolan GK Academy dan Diklat PPLP Ragunan.

Kata Pemain Persib Bandung Soal Langkah Timnas Indonesia di Piala Asia 2023: Berat

Dia dikontrak selama satu musim dengan opsi perpanjangan kontrak selama dua musim.

Bergabungnya Syamil Bahij Irawan bersama PSM Makassar menandakan debut profesionalnya.

BRI Liga 1: PSM Makassar Masih Asyik Liburan, Tim Lain Mulai Sibuk Latihan

Saat ini PSM Makassar total memiliki lima penjaga gawang setelah Syamil Bahij Irawan bergabung.

Rekor buruk awal musim

PSM Makassar tampil buruk di awal musim BRI Liga 1. Sang juara bertahan belum pernah menang.

Pemain Persib Bandung, Rachmat Irianto Sedih Tak Perkuat Timnas Indonesia di Piala Asia 2023

Terakhir, skuad arahan Bernardo Tavares harus keok di tangan Dewa United di markas sendiri.

Halaman Selanjutnya
img_title