Sah! Paul Munster Jadi Pelatih Persebaya, Terima Kasih Uston Nawawi
Kamis, 4 Januari 2024 - 17:18 WIB
Sumber :
- X @Munster_Coach
Karena gagal mengangkat pamor Persebaya manajemen klub kembali mengangkat Uston Nawawi sebagai caretaker.
Sayangnya, Persebaya belum juga bangkit dan saat ini duduk di peringkat 13 dengan 26 poin.
Persebaya pun akhirnya menunjuk Paul Munster sebagai pelatih baru.
"Welcome Coach Paul Munster
Mari berjuang bersama untuk kejayaan Persebaya," tulis akun X Persebaya dikutip, Kamis, 4 Januari 2024.
Paul Munster sendiri sudah akrab dengan atmosfer sepak bola Indonesia.
Halaman Selanjutnya
Dia pernah melatih Bhayangkara FC pada tahun 2019.