Persib Bandung Akan Lakoni 2 Laga Uji Coba, Bojan Hodak Masih Rahasiakan Lawannya
Selasa, 9 Januari 2024 - 14:21 WIB
Sumber :
- persib.co.id
Bojan Hodak masih menunggu konfirmasi dari klub tersebut.
"Kami masih menunggu kesepakatan dengan klub tersebut," ungkap Bojan Hodak.
Pelatih Persib Bandung, Bojan Hodak
Photo :
- persib.co.id
Seperti diketahui, Persib Bandung masih akan berbenah sebelum jeda kompetisi berakhir.
Dalam tiga laga terakhir, Stefano Beltrame dkk harus menelan hasil kurang maksimal.
Skuad berjuluk Maung Bandung hanya bermain imbang melawan PSM Makassar.
Kemudian kalah dari Persik Kediri.
Halaman Selanjutnya
Terakhir harus puas berbagi angka dengan Bali United.