Ayah Mario Dandy Satrio Akui Jeep Rubicon yang Ditumpangi Anaknya Aniaya David Bukan Miliknya

(MDS) Pelaku penganiayaan David
(MDS) Pelaku penganiayaan David
Sumber :
  • Twitter/@habibthink

GorontaloAyah Mario Dandy Satrio, Rafael Alun Trisambodo mengakui jika mobil jeep Rubicon yang ditumpangi anaknya menganiaya David bukan miliknya. 

Seperti diketahui, mobil jeep Rubicon sempat menghebohkan publik. Pasalnya, mobil terebut dipakai Mario Dandy untuk menemui David sebelum penganiayan terjadi.

Saat itu, Mario Dandy juga mengajak pacarnya inisial A dan satu tersangka lain bernama Shane.

Setelah kasus penganiayaan itu mencuat ke publik, beberapa fakta soal mobil tersebut juga ikut terkuat.

Mulai dari menunggak pajak hingga pelat nomornya berbeda.

"Itu bukan milik saya," kata Rafael dikutip dari detikcom, Sabtu 25 Februari 2023.

Fokus kesembuhan David