Budiman Sudjatmiko Bertemu Prabowo Subianto, Gak Bahaya Ta?

Budiman Sujatmiko ketemu Prabowo Subianto
Sumber :
  • VIVA / Yeni Lestari

Budiman mengklaim memiliki banyak cerita masa lalu bersama Prabowo. Termasuk ketika keduanya berada pada sisi yang berseberangan. 

70 Persen Anggota PPS Diisi Incumbent, Ini Harapan Ketua KPU Kabupaten Gorontalo

"Saya kan punya story, sebelum Pak Prabowo jadi Ketua Umum Gerindra dan sebelum bakal capres, kita sudah punya story-story lama, kami membicarakan itu," ucapnya. 

"Kami melampaui soal status kami, kita bisa bicara soal kebangsaan, kita bisa bicara soal kemanusiaan, kita bicara masa depan," jelas Budiman.

Sekjen Gerindra: Kekuasaan Prabowo Subianto Harus Dijauhkan dari Perbuatan Buruk

Artikel ini sudah tayang di VIVA.co.id pada hari Rabu, 19 Juli 2023 dengan judul: Budiman Sudjatmiko: Indonesia Bukan Panggung Entertain, Harus Dikayuh Orang yang Paham Strategi