Muhammadiyah Bolehkan ASN Bukber, Asalkan Secara Sederhana dan Tidak Pakai Uang Negara

Sekretaris Umum PP Muhammadiyah, Abdul Mu'ti
Sumber :
  • IG @abe_mukti

"Sepanjang tidak menggunakan anggaran negara dan tetap dilaksanakan secara sederhana, tidak seharusnya para pejabat negara dilarang menyelenggarakan buka bersama," pungkas Abdul Mu'ti.

Ganjar Pranowo Optimis Menangkan Kursi Pemilu 2024

Sebelumnya, Presiden Jokowi memberikan arahan kepada anak buahnya untuk tidak menggelar acara bukber seperti tahun kemarin.

BMKG Prediksi Puncak El Nino, Ketahanan Pangan Terancam

Arahan tersebut tertuang dalam surat Sekretaris Kabinet bernomor 38/Seskab/DKK/03/2023.

Menpan-RB, Abdullah Azwar Anas menjelaskan, surat tersebut dikhususkan bagi ASN, bukan untuk masyarakat umum.

Plt Ketum PPP Sebut Ganjar Pranowo Sederhana, Cocok Lanjutkan Nawa Cita Jokowi

“Arahan Presiden Jokowi tersebut demi kebaikan bersama, dan sebenarnya ini juga telah dilakukan pada Ramadhan tahun lalu," kata Azwar seperti dikutip dari VIVA, Jumat 24 Maret 2023.

"Intinya kita harus tetap berhati-hati, karena ini transisi dari pandemi COVID-19 menuju endemi,” kata Azwar lagi.

Halaman Selanjutnya
img_title