Dear Gitasav, Ini Keuntungan Punya Anak Menurut Islam
Kamis, 9 Februari 2023 - 12:34 WIB

Sumber :
- pexels / Dany and Devyn Snow
Gorontalo – Menurut salah satu influencer tanah air Gita Savitri atau Gitasav childfree itu bikin awet muda.
Dalam agama Islam, keputusan childfree termasuk perbuatan yang bertentangan dengan hukum Islam. Sebab childfree mengandung ajakan untuk tidak memiliki anak.
Proceedings of the International Conference on Social and Islamic Studies 2021 mengungkapkan bahwa fenomena childfree sangat bertentangan dengan hadis untuk memperbanyak keturunan.
Seperti kata Rasulullah SAW yang memerintahkan umatnya untuk menikahi perempuan subur agar memiliki anak.
Lalu apa saja keuntungan memiliki anak dalam Islam?
1. Fitrah manusia
Fitrah ini akan berdampak positif bagi orang tua karena akan dinaungi kebahagiaan.