Tukang Ojek hingga Pemilik Warung Kena Imbas Penyegelan Gudang Batu Hitam di Bone Bolango

Unjuk rasa penyegelan gudang penyimpanan batu hitam
Sumber :
  • Dok Polda Gorontalo

GorontaloPenyegelan tiga gudang batu hitam yang dilakukan Polda Gorontalo beberapa waktu lalu berdampak pada perekonomian masyarakat Suwawa Timur, Bone Bolango.

AJI Gorontalo Kecam Oknum Polisi yang Menghalangi jurnalis Meliput di SPKT Polda Gorontalo

Hal tersebut disampaikan Dewa Diko, perwakilan Aliansi Penambang Suwawa Bersatu saat menggelar aksi unjuk rasa di Mapolda Gorontalo, Rabu 24 Mei 2023 kemarin.

Dewa juga secara terang-terangan menyampaikan kekecewaannya terhadap tindakan Kapolda Gorontalo Irjen Angesta Romano Yoyol yang telah menyegel terhadap tiga Gudang penyimpanan batu hitam.

Forum TBM Gorontalo: Tanamkan Budaya Literasi Lewat Dongeng 

Penyegelan itu berimbas ke semua aspek sosial, ekonomi, bahkan kondusifitas Kamtibmas di Gorontalo, khususnya di Bone Bolango.

"Akibat dari penyegelan itu, banyak masyarakat yang kehilangan mata pencarian seperti ojek dan warung pak," kata Dewa saat menyampaikan orasi dikutip dari laman resmi Polda Gorontalo.

Wakapolres Gorut: Tersangka Judi Sabung Ayam Masuk RS karena Sakit, Bukan Dianiaya Polisi

Sementara itu, Irjen Angesta Romano pada Selasa 23 Mei 2023 menegaskan bahwa aktivitas tambang batu hitam di wilayah Bone Bolango berstatus ilegal.

Selain itu aktivitas tambang batu hitam disebut menimbulkan masalah di masyarakat. 

Halaman Selanjutnya
img_title