Bapaknya Penginjil, Ketua PKS Papua Pegunungan: Tidak Harus Pindah Agama

Terius Yigibalom di Rakernas PKS
Sumber :
  • pks.id

Gorontalo – Terius Yigibalom, Ketua DPW PKS Papua Pegunungan menceritakan kisahnya sebelum masuk Partai berlambang bulan sabit dan untaian padi tersebut.

Ditanya Soal UMKM, Prabowo Sempat Terdiam

Terius awalnya sempat ragu bergabung PKS lantaran dirinya bukan beragama Islam dan lahir dari ayah seorang penginjil.

Namun, setelah bergabung, pandangan Terius salah. PKS disebut partai yang sangat terbuka untuk semua kalangan.

Pengamat Politik: Ganjar-Prabowo Banyak Bicara Tentang Agenda Jokowi

"Saya berasal dari keluarga penginjil, bapak saya penginjil juga kepala suku, awalnya ragu ketika hendak bergabung dengan PKS, karena disini Islam semua," kata Terius seperti dikutip dari pks.id, Senin 27 Februari 2023. 

"Tapi setelah saya bergabung, penilaian saya salah. PKS Partai yang sangat terbuka untuk semua kalangan, saya sampaikan ke suku saya kalau masuk PKS tidak harus pindah agama," lanjut Terius. 

Siap menangkan PKS

Tampil di Panggung APEKSI, Ganjar-Prabowo Puji Program Jokowi

Terius sendiri menjadi salah atu peserta Rakernas PKS yang digelar 24 hingga 26 Februari 2023.

Halaman Selanjutnya
img_title