Belum Juga Pilpres, Prabowo Sudah Kalah di Sumatera Utara

Prabowo Subianto, Ketua Umum Partai Gerindra
Sumber :
  • Twitter partai Gerindra

Gorontalo – Belum juga mulai perhelatan pemilihan presiden (Pilpres) 2024, Ketua Umum Gerindra, Prabowo Subianto kalah vote di Musyawarah Rakyat (Musra) XVIII relawan Jokowi di Medan, Sumatera Utara.

Sekjen Gerindra: Kekuasaan Prabowo Subianto Harus Dijauhkan dari Perbuatan Buruk

Vote yang diselenggarakn pada Sabtu 11 Maret 2023 kemarin itu menempatkan Ketum Golkar, Airlangga Hartarto sebagai voter terbanyak.

Hasil ini pun membuat para relawan kecewa. Kebanyak dari mereka menolak hasil voter ini karena dinilai tak sesuai harapan,

Kalah di Pilpres, Ganjar Pranowo Dapat Tugas Bikin PDIP Berjaya di Pilkada 2024

"Kami menolak hasil vote yang diumumkan panitia. Ini jelas jauh dari realita saat Musra kemarin," kata Ketua Relawan Almisbat Sumut, Zulkarnain, dalam keterangannya.

Prabowo Subianto

Photo :
  • VIVA / M Ali Wafa
Prabowo Subianto Klaim Program Makan Siang dan Susu Gratis Bikin Anak-Anak Rajin Sekolah

Menurut Zulkarnain, sebagian besar peserta Musra terlihat mendukung Prabowo. Kata dia, banyak pesereta yang menriaki nama Prabowo pada pelaksanaan Musra.

Sebab itu, dirinya menduga ada permainan dengan hasil Musra kali ini. Panitia juga dituding tidak fair saat proses vote berlangsung.

Halaman Selanjutnya
img_title