Eks Pegawai Bank BUMN Sebar Barcode CRIS Palsu di 38 Titik Aksi, Ini Rinciannya

Polisi tangkap Imam Mahlil yang tukar barcode CRIS masjid
Sumber :
  • VIVA / Foe Peace

Gorontalo – Mohammad Iman Mahlil, eks pegawai bank BUMN ternnyata sudah melancarkan aksinya di 38 titik lokasi.

Mario Dandy Jadi Tersangka Pencabulan, Ancaman 15 Tahun Penjara Menunggu

Aksi Imam Mahlil yang mengganti stiker barcode CRIS kotak amal masjid trending di media sosial.

Hasil pemeriksaan polisi, Imam Mahlil telah menyiapkan stiker QRIS palsu itu sejak 23 Maret 2023.

Sah! Mario Dandy Jadi Tersangka Pencabulan 

Kemudian aksinya itu dimulai sejak 1 April 2023. Bukan cuma masjid, pusat perbelanjaan juga jadi targetnya.

"Untuk sekarang yang kami bisa dapat data itu tanggal 1 April," kata Direktur Reserse Kriminal Khusus Polda Metro Jaya, Kombes Pol Auliansyah Lubis dikutip dari VIVA.co.id, Rabu 12 April 2023.

Kapolri Minta Praktik Uji SIM Dievaluasi, Angka 8 dan Zig-Zag akan Dihapus?

Kombes Auliansyah mengatakan pihaknya masik akan menyelidiki kasus ini dengan cara scientific investigation.

Sebab dirinya tidak mau percaya begitu saja dengan pengakuan Imam Mahlil.

"Masih kita lakukan pengembangan dan pendalaman," katanya.

38 titik aksi Imam Mahlil

Tanggal 9 April 2023

Halaman Selanjutnya
img_title