Bimbang Pindah PPP atau Bertahan di Gerindra, Sandiaga Uno: Saya Akan Salat Istikharah 

Sandiaga Uno dan Prabowo Subianto
Sumber :
  • VIVA / M Ali Wafa

Ditanya soal restu dari Ketua Umum Partai Gerindra Parabowo Subianto, dirinya kembali meminta masyarakat untuk terus bersabar hingga waktu yang ditentukan.

Ditawari Gabung Koalisi PDIP, Cak Imin: PKB Sudah Berkoalisi dengan Gerindra

“Sekali lagi kita sabar, kita tunggu prosesnya karena kita harus menjaga etika politik dan memastikan etika politik kita ini penuh dengan kesantunan. Beliau negarawan yang saya sangat santuni dan hargai," ungkap Sandiaga.

"Apa yang menjadi masukan dari beliau, pemikiran-pemikiran beliau menjadi masukan bagi saya untuk melangkah ke depan,” pungkasnya.

Artikel ini sudah tayang di VIVA.co.id pada hari Kamis, 13 April 2023 dengan judul: Habis Lebaran Sandiaga Akan Tentukan Nasib Pindah PPP Atau Tetap di Gerindra
Ditanya Soal Cawapres, Sandiaga Uno: Itu Hak Partai