7 Tanda Orang Butuh Perhatian, Adakah di Sekelilingmu?

Ilustrasi orang butuh perhatian
Sumber :
  • Istimewa

VIVA Gorontalo – Memberikan perhatian dan mendengarkan dengan baik bisa menjadi salah satu cara mendukung kesehatan mental dan emosional seseorang.

6 Cara Efektif Self-Care Tanpa mengeluakan Uang, Patut Dicoba!

Itu jelas, sebab perhatian adalah salah satu kebutuhan dasar manusia yang tak terhindarkan. 

Setiap orang ingin merasa diperhatikan, dihargai, dan diakui. 

7 Manusia Paling Beruntung di Hari Kiamat, Siapakah Mereka?

Namun, ada beberapa individu yang butuh perhatian yang lebih kuat daripada yang lain. Artikel ini akan membahas tanda-tanda yang mengindikasikan bahwa seseorang mungkin memerlukan perhatian ekstra.

1. Mengungkapkan Perasaan Berlebihan

Seseorang yang kerap memerlukan perhatian cenderung mengungkapkan perasaannya dengan intensitas yang lebih tinggi. 

7 Tanda Kamu Tidak Bahagia dengan Pasanganmu, Temukan Cintamu Kembali

Mereka mungkin sering marah, sedih, atau bahkan gembira secara berlebihan untuk menarik perhatian orang lain.

Halaman Selanjutnya
img_title