Pemerintah Gorontalo ke Pengelola Pariwisata: Jangan Menebang Pohon

Ilustrasi menebang pohon
Sumber :
  • Pexel

VIVA Gorontalo – Pengelolaan Pariwisata di Gorontalo, harus mendapatkan pengelola yang baik. 

6 Cara Nikmati Hujan Tanpa Terbebani Kenangan

Pasalnya penjabat Sekretaris Daerah Provinsi (Sekdaprov) Gorontalo Budiyanto Sidiki, meminta pengelola pariwisata untuk menjaga lingkungan.

Budiyanto mengatakan, Ia prihatin banyak pihak dengan alasan keindahan dan pengembangan kawasan sering menebang pohon

390 Jemaah Haji Kloter 26 UPG Tiba di Gorontalo, Tiga Lainnya Meninggal di Arab Saudi

Padahal, lanjut Budi, nilai jual pariwisata justru ada pada seberapa teduh lokasi itu, seberapa hijau alam dijaga dan dirawat. 

Sebisa mungkin destinasi dibangun dengan peralatan yang ramah lingkungan.

Pemerintah Gorontalo Sediakan Layanan Sertifikasi Halal Gratis, Buruan Daftar

Tidak hanya itu, Budiyanto juga meminta kita untuk mulai sadar dengan perubahan iklim

Karena bumi akan mengalami suhu ekstrem akibat kehilangan banyak pohon.

Halaman Selanjutnya
img_title