Sebelum Sidang Vonis Ferdy Sambo Digelar, PN Jaksel Ulang-ulang Ingatkan Ini

Ferdy Sambo-Putri Candrawathi, terdakwa kasus pembunuhan berencana
Sumber :
  • viva

Gorontalo – Pihak Pengandilan Negeri Jakarta Selatan menaruh perhatian khusus terhadap sidang vonis Ferdy Sambo dan Putri Candrawathi hari ini.

Komjen Agus Andrianto Ditunjuk Jadi Wakapolri, Rekam Jejaknya Mentereng

Pihak pengadilan bahkan dengan tegas membatasi ruang sidang untuk masyarakat umum. 

Bagi yang ingin menyaksikan langsung sidang pembacaan vonis Ferdy Sambo pihak PN Jaksel menyediakan layar monitor supaya masyarakat tidak masuk ruang sidang.

Sidang Banding AG Akan Digelar Hari Ini, Pengacara Kaget

"Kita sediakan layar monitor untuk mereka yang mengikuti persidangan tanpa masuk ke ruang sidang," kata Pejabat Humas PN Jaksel, Djuyamto dikutip dari Viva.

Ini dilakukan untuk menjamin jalannya sidang pembacaan vonis berjalan tertib, aman, dan lancar.

Ferdy Sambo Tetap Dihukum Mati, Keluarga Brigadir J: Sangat Memuaskan

Djuyamto bahkan mengimbau masyarakat yang ingin menonton sidang tidak perlu ke persidangan.

Bukannya melarang, Djuyamto sengaja melakukan pembatasan demi menjamin kelancaran jalannya persidangan.

Halaman Selanjutnya
img_title