Mengulas Tugas KPPS 1-7 di TPS pada Pemilu 2024

Tugas KPPS 1-7 di TPS pada Pemilu 2024
Sumber :
  • VIVA Gorontalo

Tugas KPPS 6 ada tiga. Pertama membantu pemilih [mengarahkan] pemikih memasukkan surat suara ke dalam kotak suara sesuai dengan jenisnya.

NasDem Tanggapi Pengumuman Pendamping Anies: Apa Urgensinya?

Kedua, memastikan bahwa seluruh surat suara yang telah dipakai dimasukkan ke dalam kotak suara.

Ketiga, mengarahkan pemilih menuju meja KPPS 7.

KPPS 7 

PKB Punya Potensi Masuk Koalisi Pemenangan Ganjar Pranowo

Mengarahkan pemilih untuk mencelupkan salah satu jari tangannya ke tinta sampai tinta bemar-benar sudah membasahi kuku jari.

Kemudian memastikan pemilih tidak menghapus tinta di jari tangannya lalu mempersilakan pemilih keluar TPS.

Tugas KPPS setelah pemungutan suara

Halaman Selanjutnya
img_title
Bawaslu RI Usulkan Opsi Penundaan Pilkada Serentak 2024, Kok Begitu?