Tips Jaga Kesehatan Mental di Tengah Kesibukan Sehari-hari, Love Yourself Bestie!
Senin, 22 April 2024 - 10:15 WIB
Sumber :
- Istimewa
VIVA Gorontalo – Kesehatan mental adalah aspek penting yang perlu diperhatikan, terutama di tengah kesibukan sehari-hari yang seringkali menuntut banyak energi dan perhatian.
Menjaga kesehatan mental dapat membantu kita tetap tenang, fokus, dan bahagia dalam menghadapi berbagai tantangan.
Nah berikut ada 8 tips yang bisa Anda terapkan:
1. Atur Waktu Istirahat
Sisihkan waktu setiap hari untuk istirahat dan rekreasi.
Istirahat yang cukup dapat membantu mengurangi stres dan meningkatkan kesejahteraan mental.