Berbaju Tahanan, Tante Anak Hilang di Gorontalo Terancam 15 Tahun Bui

Tante anak hilang di Gorontalo
Sumber :
  • Dok Polda Gorontalo

Tante yang culik ponakannya jadi tersangka

Photo :
  • Dok Polda Gorontalo
Tersangka Judi Sabung Ayam Korban Dugaan Penganiayaan Polisi Alami Trauma

Kata Kombes Ade, perinstiwa penculikan ini memang telah direncakannya sejak lama. 

Motifnya, Ika terpaksa membawa NB untuk meyakinkan suaminya di Jakarta.

Arisan Bodong, Polda Gorontalo Tetapkan 5 Tersangka 

Sebab selama ini Ika kadung membohongi suaminya kalau NB adalah anak kandung mereka.

"Jadi motifnya RR  alias Ika mengaku pada suaminya jika NB adalah anak kandung mereka," ujar Kombes Ade.

Istri Tersangka Judi Sabung Ayam Beberkan Kronologi Dugaan Penganiayaan Polisi kepada Suaminya

Ika mengemas pakaian NB, memesan tiket secara online dengan menggunakan nama orang lain, hingga menjemput NB di rumah dengan iming-iming membeli ice cream mixue.

Saat ini Uka ditahan di Rutan Polresta Gorontalo.